Visi :
Menjadi program studi bahasa inggris yang creative, innovative, excellent
Misi :
Program Studi Bahasa Inggris Universitas Bali Dwipa merupakan Program Studi satu satunya di Bali. Program Studi Bahasa Inggris Universitas Bali Dwipa menerapkan sistem pembelajaran yang mengacu pada bahasa fungsional, yaitu Linguistik Fungsional Sistemik. Program Studi Bahasa Inggris ini mengajarkan calon peserta didik peka terhadap permasalahan dan kebutuhan kebahasaan di masyarakat. Bahasa Inggris yang diajarkan di Program Studi Bahasa Inggris Universitas Bali Dwipa bukan hanya bahasa verbal, tetapi juga bahasa non-verbal yang digunakan di masyarakat sehingga luaran pendidikan ini menghasilkan tenaga yang sangat handal di bidang-bidang yang menggunkana bahasa. Cakupan mata kuliah yang diajarkan di dalam pendidikan ini meliputi mata kuliah inti dan penunjang. Mata kuliah ini meliputi; semantik, sintaksis, morphologi, semiotika, pragmatik, sosiolinguistik, Linguistik Fungsional Sistemik, psikolinguistik, pengajaran, terjemahan, dan lain-lain. Mata kuliah penunjang seperti; Bahasa Jepang, Kepariwisataan, Pemasran, Kebudayaan, dan lain-lain. Oleh karena itu, calon peserta didik yang mengikuti sistem pendidikan di Program Studi Bahasa Inggris Universitas Bali Dwipa mempunyai peluang kerja di berbagai bidang seperti: